PORTAL RESMI SMKN1 KOTA TANJUNGBALAI

Kamis, 03 November 2016

Pemberangkatan Prakerin Siswa TKPI dan NKPI

Selasa 8  November 2016, secara resmi sebanyak 58 orang siswa telah diberangkatkan untuk melaksanakan Prakerin (Praktek Kerja Industri). Pelepasan ini dihadiri oleh kepala dinas pendidikan Kota Tanjungbalai TETI JULIANY SIREGAR, S.T,. MT dan perwakilan dari (YNPI) Yayasan Nelayan dan Perikanan Indonesia.

Selain pelepasan 58 siswa yang akan prakerin, juga dilaskanakan penandatanganan MOU dengan Yayasan Nelayan dan Perikanan Indonesia yang berisi kesepakatan mengenai prakerin dan penyaluran tenaga kerja bagi alumni ke depannya.


Sambutan dari Kepala SMKN 1 Tanjungbalai
oleh Bpk H. Dharma Khaldun, S.Pd

 
 Penyerahan kaos dari YNPI sebagai simbol kerjasama
antara sekolah dan Yayasan
 
 
 Pengarahan dari Kepala Dinas Pendidikan Kota Tanjungbalai
oleh Ibu Teti Juliany Siregar, S.T,. M.T
  

Siswa yang akan berangkat prakerin mendengarkan pengarahan


Prakerin akan dilakasanakan selama kurang lebih 2 bulan sampai bulan Desember, lalu dilanjutkan dengan ujian semester ganjil. Kemudian prakerin kembali dilanjutkan pada semester genap

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

 Lsp P-1 SMKN 1 Tanjungbalai PELAKSANAAN PELATIHAN ASESOR KOMPETENSI WORK PLACE ASSESSOR/WPA DI HOTEL AL-MUSYAFFA TANJUNGBALAI Lembaga Serti...